ID/661117 Kelas - Srila Prabhupada Menyampaikan Setetes Nektar di New York

ID/Indonesian - Tetesan Nektar Dari Srila Prabhupada
Perbedaan antara Kṛṣṇa dengan manusia biasa atau makhluk hidup biasa adalah bahwa kita hanya bisa berada di satu tempat, tetapi Kṛṣṇa ... Goloka eva nivasaty akhilātma-bhūtaḥ (BS 5.37). Meskipun Beliau memiliki tempat tinggalNya di kerajaan rohani yang disebut sebagai Goloka Vṛndāvana ...


Kota Vṛndāvana dari mana aku berasal, Vṛndāvana ini disebut sebagai Bhauma Vṛndāvana. Bhauma Vṛndāvana berarti Vṛndāvana yang sama yang telah turun ke bumi ini. Sama seperti halnya Kṛṣṇa yang turun ke bumi ini melalui potensi internalNya sendiri, maka demikian pula halnya dengan dhāma milikNya, atau tempat tinggalNya, yang juga ikut turun, yaitu Vṛndāvana-dhāma ini. Atau dengan kata lain, ketika Kṛṣṇa turun ke bumi ini, maka Beliau memanifestasikan diriNya di negeri itu. Oleh karena itu, tanah itu menjadi sedemikian sucinya, Vṛndāvana.

661117 - Kelas BG 08.15-20 - New York